Desain Kasur Lipat
Kasur lipat di desain untuk memberikan kepraktisan dalam menata kasur. Bisa dilipat dan diringkas ketika tidak dipakai. Standar yang kami buat adalah lipat 4, dipotong dari memanjang kasur yang berukuran 2 meter. sehingga masing-masing potongan jika dilipat sempurna menjadi 50 cm.
Produk kasur yang dapat dilipat tersedia dengan ketebalan 10 cm dan 5 cm. Namun kami juga menerima request dengan ketebalan 15 cm atau 20 cm. Tetapi, kasur yang dapat dilipat dengan ketebalan 15 cm dan 20 cm tidak selalu ready stok sehingga harus dipesan terlebih dahulu, jika Anda menginginkannya.
kasur dengan ketebalan 10 cm jika dalam kondisi terlipat, maka dapat berfungsi sebagai dudukan, karena memiliki ketinggian yang sama dengan sofa atau kursi pada umumnya.
kami menyediakan beberapa model kasur lipat:
Produk terbaru kami adalah kasur dengan lipatan 2 dan lipat 4 untuk ketebalan khusus 15 cm. praktis karena ketika digunakan sendiri, kasur bisa dilipat: dengan begitu maka Anda akan menikmati tidur dengan kasur ketebalan 30 cm. Sedangkan jika Anda tidur berdua atau bertiga, kasur hanya cukup di bentangkan saja. Praktis, ergonomis dan fungsional.
Katalog kasur lipat dari kami
kembali ke halaman awal